PERANAN KULINER TRADISIONAL SEBAGAI PENDUKUNG PARIWISATA DI SETU BABAKAN

Main Article Content

Tri Yuni Susilowati

Abstract

Abstak


           Kuliner merupakan salah satu daya tarik obyek wisata yang harus diperhatikan karena kuliner merupakan salah satu kebutuhan pokok manusia. Wisata kuliner merupakan salah satu konsep pariwisata yang sedang berkembang baik di Indonesia maupun di Dunia. Kuliner bisa menjadi daya tarik khusus ketika seseorang memutuskan untuk mengunjungi daerah wisata tersebut.  Kuliner tradisional/lokal banyak diminati wisatawan lokal  maupun manca Negara. Potensi kuliner lokal merupakan salah satu  peluang usaha untuk mendorong perekonomian dan perkembangan kawasan ini.


         Dalam penelitian ini akan dibahas mengenai peranan kuliner sebagai pendukung pariwisata di setu Babakan Jakarta. Metode yang kami gunakan dalam penelitian ini adalah metode diskriptif kuantitatif dan analisis dalam penelitian ini adalah analisis SWOT (Strengths,Weaknesses,Opportunities,Threats). Hasil penelitian menunjukkan bahwa kuliner lokal  memiliki peranan dalam menunjang pariwisata dikawasan ini.


Kata kunci : kuliner tradisional, pariwisata, Setu Babakan


Abstract


Culinary is one of the tourist attractions that must be considered because culinary is one of the basic human needs. Culinary tourism is a tourism concept that is developing both in Indonesia and in the world. Culinary can be a special attraction when someone decides to visit these tourist areas. Traditional / local culinary many local and foreign tourists. Local culinary potential is one business opportunity to boost the economy and this development area.


                     In this research, we will discuss the role as a culinary support for tourism in Babakan Jakarta. The method we use in this research is descriptive quantitative method and the analysis in this study is a SWOT analysis (Strengths, Weaknesses, Opportunities, Threats). The results showed that local culinary delights have a role in supporting tourism in this area.


Keywords :Traditional Culinary,tourism, Setu Babakan.

Downloads

Download data is not yet available.

Article Details

Section
Articles